top of page

Laju IHSG Berpotensi Tertekan

  • Writer: PT Bestprofit Futures Bandung
    PT Bestprofit Futures Bandung
  • Jul 8, 2021
  • 2 min read

PT BEST PROFIT FUTURES BANDUNG, Best Profit - Laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi tertekan pada perdagangan saham Kamis (8/7/2021).


CEO PT Indosurya Bersinar Sekuritas, William Suryawijaya menuturkan, pergerakan IHSG hingga kini terlihat masih betah berada dalam fase konsolidasi jangka panjang. Bestprofit


"Fluktukasi harga komoditas serta nilai tukar rupiah belum akan memberikan pengaruh terhadap pola gerak IHSG mengingat kondisi sektor riil yang masih melambat,” ujar dia dalam catatannya, Kamis pekan ini. PT Bestprofit


Namun, ia menuturkan, momentum dari pergerakan fluktuaktif IHSG dapat dimanfaatkan untuk melakukan trading harian dan jangka pendek. Hal ini mengingat IHSG berpotensi berada dalam tekanan. Ia prediksi, IHSG berada di kisaran 5.913-6.123. PT Best Profit


Sementara itu, Head of Research PT Reliance Sekuritas Indonesia, Lanjar Nafi menuturkan, IHSG berpeluang konsolidasi cenderung menguat secara teknikal. IHSG akan bergerak di kisaran 6.015-6.075. Best


“Secara teknikal IHSG membentuk pola candlestick bearish meeting line yang terlihat menguji bearish trend line dan MA20 sebagai konfirmasi arah pergerakan. Indikator Stochastic dan RSI bergerak pada momentum bullish yang mendekati area overbought. Indikator MACD bergerak terkonsolidasi meskipun pergerakan histogram berada pada area positif,” ujar dia. PT Best


Pada penutupan perdagangan Rabu, 7 Juli 2021, IHSG melemah tipis 0,06 persen setelah konsolidasi sejak awal sesi perdagangan. Sektor saham energi dan industri turun menjadi penekan pada indekst sektoral. Bpf


Lanjar menuturkan, cadangan devisa yang rilis lebih tinggi dari periode sebelumnya menambah optimisme investor pada sesi kedua setelah alami pelemahan pada sesi pertama. Cadangan devisa Juni 2021 tercatat USD 137,1 miliar dibandingkan periode sebelumnya USD 136,4 miliar. PT Bpf


Saham Pilihan

Adapun saham pilihan yang dapat dicermati antara lain saham PT Adhi Karya Tbk (ADHI), PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN), PT Barito Pacific Tbk (BRPT), PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID).


Selain itu, saham PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN), PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC), PT PP Tbk (PTPP), PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN), PT Chandra Astri Tbk (TPIA), PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), dan PT Wijaya Karya Beton Tbk (WTON).


Sedangkan Willliam memilih saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM), PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP), PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI), PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) dan WIKA.


Sumber

liputan6.com


best profit, bestprofit, pt bestprofit, pt best profit, best, pt best, bpf

pt bpf, bestprofit futures, pt bestprofit futures, best profit futures, pt best profit futures


PT BESTPROFIT FUTURES BANDUNG

 
 
 

Kommentare


Also Featured In

    Like what you read? Donate now and help me provide fresh news and analysis for my readers   

Donate with PayPal

© 2023 by "This Just In". Proudly created with Wix.com

bottom of page